Sabtu, 26 Oktober 2013

Manfaat Alami Daun Lidah Buaya

Obat Herbal Karawang | pada kesempatan ini akan membahas tentang Manfaat Alami Daun Lidah Buaya. Biasanya kita biasa melihat iklan shampoo di televisi yang menggunakan exrak dari daun lidah buaya ini untuk merawat kesehatan rambut Lidah buaya mungkin sudah tak asinglagi di telinga kita.. Itu memang bukan hal baru, dari zaman nenek moyang kita dahulu, Daun lidah buaya memang sudah di kenal hasiatnya untuk perawatan kecantikan rambut mereka. Tapi apakah anda juga tahu?
 
 
obat herbal karawang
Tokoobatherbal.co.id
 
Di era yang sudah semakin maju dan modern ini telah di temukan khasiat-khasiat lain pada lidah buaya ini secara medis dan mampu untuk membantu menyembuhkan berbagai macam penyakit terutama yang berhubungan dengan kulit. Nah berikut ini adalah daftar-daftar yang telah Obat Herbal Karawang rangkum tentang cara pengolahan lidah buaya ini

Batuk yang membandel
Cara Meramu:
20 g daun lidah buaya dicuci, dikupas, dipotong-potong. Campur dengan 2 sendok makan madu murni. Minum 2 kali sehari. Ulangi selama 10 hari.

Diabetes melitus
Cara Meramu:
Siapkan 2 batang daun lidah buaya, kemudian cuci dan buang durinya, lalu potong-potong. Rebuslah dengan 3 gelas air, lalu di saring. Diminum 3 kali sehari sesudah makan, masing-masing setengah gelas.

Radang tenggorokan
Cara Meramunya:
Ambil 1 daun lidah buaya kemudian cuci dan dikupas. Isinya lalu di potong-potong atau di blender. Lalu tambahkan 1 sendok makan madu murni. Di minum 3 kali sehari secara teratur.

Ambeien
Cara Meramu:
Siapkan setengah (1/2) batang daun lidah buaya yang dibuang durinya, lalu dicuci, kemudian di parut. Tambahkan setengah (1/2) gelas air panas, lalu peras. Tambahkan 2 sendok makan madu. Kemudian dalam keadaan hangat, minum 3 kali sehari.

Sembelit
Cara Meramu:
Siapkan setengah (1/2) batang daun lidah buaya lalu dicuci dan dikupas. Kemudian isinya di potong kecil-kecil. Kemudian seduh dengan setengah (1/2) gelas air. Tambahkan1 sendok makan madu. Hangat-hangat di makan 2 kali sehari.

Penurun kadar gula darah
Cara Meramu:
Ambil 1 pelepah lidah buaya ukuran besar, yaitu kira-kira seukuran telapak tangan lalu   di bersihkan dengan mengupas kulit dan durinya. Lalu rendam sekitar 30 menit dalam di air garam. Remaslah  sebentar lalu bilas di bawah air yang mengalir . Rebuslah dengan 3 gelas air sampai mendidih. Dinginkan. Lalu minum sebanyak  1/2 gelas selama 2 sampai 3 hari

Penyubur rambut
Cara meramu:
Ambil 2 pelepah lidah buaya lau dicuci dan di kupas. Kemudian isinya di gosokkan pada kulit kepala yang telah di keramas pada waktu sore hari. Bungkuslah  dengan kain. Pada keesokan harinya rambut dibilas.Lakukanlah setiap hari selama 3 bulan.

Sekian Artikel tentang manfaat alami daun lidah buaya yang bisa Obat Herbal Karawang sampaikan semoga bermanfaat sampai ketemu di artikel selanjutnya.

Selasa, 22 Oktober 2013

Khasiat Madu Untuk Kecantikan

Toko Herbal Karawang | kini akan membahas tentang Khasiat madu untuk kecantikan.Pastinya anda kenal dengan hal yang satu ini.
Ya..madu memang sudah sering di jadikan konsumsi wajib bagi beberapa
orang, tentunya itu semua bukan tanpa alasan.Ternyata makanan yang di hasilkan oleh lebah ini mengandung berbagai manfaat untuk merawat kecantikan.Ingin tahu apa saja khasiat yang terkandung di dalamnya untuk merawat kecantikan anda?
 

toko herbal karawang

Simak baik-baik, berikut adalah Khasiat Madu Untuk Kecantikan yang telah Toko Herbal Karawang rangkum:
 
- Mencerahkan rambut
Ternyata nutrsi yang terkandung dalam madu bisa di gunakan untuk merawat kesehatan rambut anda.
Zat yang di kandungnya bisa membuat rambut anda tampak lebih cerah berkilau dan tidak terlihat kusam.Adapun caranya sebagai berikut. Ambil satu sendok teh madu dan campur ke dalam satu liter air hangat.Siramkan air hangat yang sudah di campur madu tadi pada rambut yang telah dicuci dengan sampo.Tidak perlu dibilas untuk mendapatkan rambut yang cerah dan berkilau.

- Perawatan wajah
Biasanya masyarakat modern menggunakan sabun untuk mencuci muka,tujuanya tentu di tujukan sebagai perawatan wajah agar terlihat bersih.Tapi ada cara yang lebih alami daripada sabun untuk membersihkan muka anda, yaitu dengan menggunakan madu.Gunakan madu sebagai pencuci muka dan bilas hingga bersih.

- Menyingkirkan jerawat
Jika anda mempunyai masalah dengan jerawat, mungkin madu dapat anda gunakan sebagai obat alami untuk mengobati jerawat anda.Caranya pun cukup sederhana..oleskan madu pada jerawat dan biarkan selama setengah jam.Setelah itu, bilaslah hingga bersih.Ulangi langkah ini secara teratur setiap hari untuk dapat menghilangkan jerawat anda secara alami.

- Mandi
Jika anda perduli pada perawatan kulit anda, madu juga dapatdi gunakan sebagai bahan alami untuk merawat kehalusan kulit anda.Caranya berendamlah pada air yang telah di campur dengan madu dan
minyak zaitun.Campuran tersebut akan berhasiat menghaluskan dan membuat aroma kulit
semakin segar.

- Mengatasi Bibir Kering
Jika anda punya masalah dengan bibir kering, mungkin cara ini bisamembantu anda.
Coba campur madu, minyak zaitun, dan cocoa butter untuk menciptakan lip balm alami yang ampuh untuk mengatasi masalah bibir kering.

Itulah beberapa manfaat madu yang bisa anda gunakan untuk merawat kecantikan kulit anda.
Ini bisa menjadi alternative yang lebih alami dan sehat dari pada harus menggunakan produksi pabrik yang sarat akan bahan kimia. Semoga artikel singkat ini berguna untuk anda. ?
Demikian artikel yang Toko Herbal Karawang sampaikan tentang Khasiat madu untuk kecantikan

Jumat, 18 Oktober 2013

Manfaat kopi bagi kesehatan

Toko herbal karawang | kini membahas tentang Manfaat kopi bagi kesehatan ternyata kopi yang di hindari oleh sebagian orang karena  efek nagativenya ini mempunyai  berbagai manfaat, kalau anda
 mengkonsumsinya sesuai aturan. Cukup satu atau dua cangkir saja sehari, maka anda akan rasakan manfaat dari kopi ini.
Memang apa saja sih kelebihan dan khasiat kopi ntuk kesehatan? Nah,
simak baik-baik keterangan berikut..
toko herbal karawang

•Manfaat kopi yang akan Toko herbal karawang pertama sampaikan adalah  Mencegah timbulnya penyakit jantung dan stroke. Kandungan yang terdapat pada kopi di percaya dapat menghindarkan kita daripenyakit
jantung atau bahkan stroke. Hal ini di perkuat dengan sebuah
penelitian terhadap 83.000 wanita yang berumur rata-rata 24 tahun.
Dalam riset tersebut, dibuktikan bahwa wanita yang  mengkonsumsi kopi
memiliki resiko 18% lebih rendah terkena penyakit jantung dan stroke
daripada mereka yang tidak mengkonsumsi kopi. Dalam penelitian
tersebut, rata-rata wanita itu mengkonsumsi 2-3 cangkir kopi sehari.

•Mencegah penyakit kanker dan diabetes. Dari riset yang di lakukan
oleh para ilmuwan dunia menyebutkan bahwa penyakit kanker hati, kanker
usus, dan kanker payu dara dapat di cegah dengan mengkonsumsi kopi.
Ada juga studi lain yang menyebutkan bahwa kopi juga dapat mengurangi
tingkat gula darah yang ada pada penderita diabetes, di karenakan
kandungan yang ada pada kopi dapat meningkatkat laju metabolisme dalam
tubuh. Selain hal tersebut, kopi juga berkhasiat untuk mengurangi
resiko penyakit serius lainya seperti batu empedu, jantung, penyakit
parkinson, dansirosis hati serta lain sebagainya.

•Mengurangi resiko kanker mulut dan melindungi gigi. Senyawa yang
terdapat pada kopi dapat mengurangi resiko terjadinya kanker mulut dan
membatasi pertumbuhan sel kanker. Kopi juga memiliki kandungan anti
perekat dan anti bakteri yang dapat membantu masalah tentang kesehatan
mulut.  Termasuk infeksi gusi, gigi berlubang, dan pembentukan plak.

•Sebagai pembangkit stamina dan energi ekstra. Zat kafein yang ada
pada kopi akan bersaing dengan zat adenosine dalam tubuh kita. Zat
adenosine sendiri adalah zat yang terdapat pada sel otak yang membuat
orang dapat cepat tidur. Kandungan kafein juga dapat memperlambat
gerak sel-sel dalam tubuh sehingga  tidak mudah lelah dan mengantuk.
Sehingga anda akan merasa lebih segar , tekanan darah naik, jantung
berdetak lebih cepat, dan mata anda akan terang dan terbuka lebar.

•Mengobati sakit kepala. Kandungan kafein dalam kopi dapat di gunakan
untuk mengobati sakit kepala. Menurut sebuah penelitian, sakit kepala
ringan dan migraine dapat di  sembuhkan dengan mengkonsumsi kopi.


Nah, itulah beberapa Manfaat kopi yang dapat Toko herbal karawang sebutkan. Sebenarnya
masih banyak khasiat-khasiat lain yang tak dapat saya sebutkan semua.
Adapun ini hanya untuk bertujuan agar anda tidak berfikir negative
saja tentang kopi, karena ternyata banyak juga manfa’at yang
terkandung di dalamnya. Nah, cukup sekian info dari saya, semoga dapat
menambah wawasan anda. Demikian artikel singkat tentang Manfa'at  kopi
bagi kesehatan.